PT Intim Harmonis Foods Industri atau lebih dikenal dengan nama INAFOOD adalah sebuah perusahaan makanan yang mengkhususkan diri dalam pembuatan wafer dan juga biskuit.
PT Intim Harmonis Foods Industri mulai beroperasi pada tahun 1997, selanjutnya perusahaan terus berkembang sampai mendapatkan sertifikat ISO 9001: 2008, kemudian tahun 1992 mendapatkan Sertifikat SNI dan berikutnya yaitu Sertifikat Produk Halal serta Sertifikat Sistem Jaminan Halal.
Beberapa produk Inafood sendiri diantaranya yaitu Goodbis (diantaranya Square Puff, Cream Crackers, Peanut Jam) Okebis (diantaranya Marie Susu dan Marie Susu Madu) Inafood (diantranya Biskuit Kelapa) dan beberapa produk lainnya.
Saat ini loker PT Intim Harmonis Foods Industri (Inafood) sedang dibuka untuk anda yang berminat mengembangkan karir bersama perusahaan tersebut di beberapa posisi dan jabatan, berikut info selengkapnya:
PPIC Supervisor
Deskripsi Pekerjaan :
- Membuat rencana pengadaan bahan baku berdasarkan forecast dari Sales
- Monitoring ketersediaan bahan baku
- Membuat dan menyusun jadwal produksi
- Berkoordinasi dengan Sales, Produksi, dan Quality untuk kelancaran proses
- Usia maks. 35 tahun
- S1 jurusan Teknik Industri atau jurusan lain yang relevan
- Memiliki pengalaman minimal 2 tahun sebagai PPIC Supervisor atau minimal 4 tahun sebagai PPIC Staff
- Mahir menggunakan Ms. Office (terutama Excel)
- Komunikatif dan mampu bekerja dalam tim
- Terbiasa bekerja dengan deadline yang ketat
- Dapat bergabung segera
- Lokasi : Sukorejo – Pasuruan (Jawa Timur)
Pendaftaran
Bagi anda yang sudah memenuhi persyaratan, silakan lamar loker PT Intim Harmonis Foods Industri (Inafood) dibawah ini.
Subject: PPIC Spv_LinkedIn
Batas lamar: 10 September 2022