PT Agung Pelita Industrindo adalah perusahaan yang bergerak di bidang produksi aksesories sepatu olahraga. Perusahaan ini merupakan Penanaman Modal Asing (PMA) yang didirikan pada tanggal 20 Oktober 1998.
Visi PT Agung Pelita Industrindo yaitu menjadi perusahaan Nasional Independen No. 1 di sektor industri persepatuan di Indonesia dengan penjualan dan nilai tambah yang paling tinggi untuk produk yang diproduksi sendiri, serta mampu bersaing di pasar global.
Saat ini loker PT Agung Pelita Industrindo sedang dibuka untuk anda yang berminat mengembangkan karir bersama perusahaan tersebut di beberapa posisi dan jabatan, berikut info selengkapnya:
Operator Produksi
Kualifikasi :
- Pendidikan minimal SMA/SMK
- Umur minimal 18 Tahun
- Pengalaman lebih di utamakan
- Bersedia shift 1 dan shift 2
Pendaftaran
Bagi anda yang sudah memenuhi persyaratan, silakan lamar loker PT Agung Pelita Industrindo dibawah ini.
Kirim CV dan berkas lamaran anda melalui email ke :
Subject: Operator Produksi